HUBUNGAN ANTARA USIA DAN TINGKAT PENDIDIKAN DENGAN TINGKAT PENGETAHUAN IBU HAMIL TENTANG PERAWATAN PAYUDARA SELAMA HAMIL DI POLI KANDUNGAN RSU JASEM, SIDOARJO
Abstract
Introduction. Perawatan payudara merupakan kebutuhan perawatan diri yang diperlukan untuk meningkatkan kesehatan terutama pada ibu hamil. Fenomena yang terjadi poli kandungan di RSU Jasem Sidoarjo. Banyak ibu yang merawat payudaranya selama hamil tidak terawatt dengan baik dan benar, sebagian besar para ibu saat hamil tidak melakukan perawatan payudaranya, tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui tingkat pengetahuan ibu hamil tentang perawatan payudara selama hamil.Methods. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 30 Responden sampel sebanyak 30 responden diambil dengan teknik sampling quota sampling teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner jenis close-ended questionnaire dengan jumlah pertanyaan sebanyak 10 soal. Setelah data terkumpulkan dilakukan Uji statistik Pearson’s product moment correlation dengan menggunakan SPSS 21.Result. Terdapat hubungan yang positif antara usia dan tingkat pendidikan dengan tingkat pengetahuan ibu hamil tentang perawatan payudara selama hamil (r = .564, p < .01; r = .560, p < .01, secara berurutan).Conclusion. Dari hasil penelitian tersebut disimpulkan hubungan yang positif antara pertambahan usia dan tingkat pendidikan dengan tingkat pengetahuan ibu hamil tentang perawatan payudara selama hamil. Kata kunci: Tingkat pengetahuan, ibu, perawatan payudara selama hamil.Downloads
References
Anwar. 2005. Cara Perawatan Payudara. Jakarta: Salemba Medika.
Nurhati, M. 2009. Kehamilan dan Persiapan Persalinan. Jakarta: Garamond.
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. 2011. Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2010. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia.
Melltyna. 2003. Keperawatan Maternitas. Jakarta: EGC.
Varney, H. 2007. Asuhan Kebidanan. Jakarta: EGC.
Suririna. 2008. Buku Pintar Kehamilan dan Persalinan. Jakarta: Gamedia Pustaka Utama.
Saryono, dan Pramitasari, R. D. 2009. Perawatan Payudara. Yogyakarta: Mitra Cendikia Offset.
Nursalam. 2008. Konsep Dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan. Jakarta: Salemba Medika.
Serrano-Gil M, Jacob S. 2010. Engaging and empowering patients to manage their type 2 diabetes, Part I: a knowledge, attitude, and practice gap? Advances in therapy. 27(6):321-333.
Authors who publish with Nurse and Health: Jurnal Keperawatan agree to the following terms:
- Authors retain copyright licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 (CC BY-NC 4.0), which allows others to remix, tweak, and build upon the authors' work non-commercially, and although the others' new works must also acknowledge the authors and be non-commercial, they don't have to license their derivative works on the same terms.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access). Authors can archive pre-print and post-print or publisher's version/PDF.